Langsung ke konten utama

Postingan

Unggulan

Review sepatu lari lokal 910 Fuuto Accel di tahun 2023 apakah masih layak?

Memasuki tahun 2023 gempuran sepatu lari lokal semakin banyak tiap bulan bahkan beberapa minggu selalu ada update  sepatu lari baru buatan lokal. Seperti 910 "ngegas" dengan berbagai varian terbarunya seperti Kenzo, Hanna Kanzaki, Ultra ekiden, Hyogen, sampai blog ini saya buat ada yang terakhir adalah Aurorun bahkan  brand ortuseight pun mengeluarkan juga varian terbaru running perfomancenya seperti line up hypersonic, hyperglide, hyperfuse dll namun saya justru malah tertarik dengan sepatu keluaran lama karena harga semakin murah dan berdasarkan reviewer sepatu lari  banyak line up yang cukup baik pada tahun 2020-2021 saya melirik line up fuuto accel keluaran 2021, saya mencari dengan harga termurah dan mendapatkan di harga Rp 337.500,- sudah termasuk ongkos kirim  Fuuto Accel memiliki sepsifikasi sebgai berikut saya kutip dari website 910. Sebuah Produk dari 910 didalam kategori Running Stability / Running jarak Up To 42 K. Menggunakan tekn...

Postingan Terbaru

Miracle of Sowing / Keajaiban Menabur

Olahraga bukan untuk umur panjang